Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari 2019

Pelajaran dari Seorang Ayah

Kisah seorang anak ================ Seorang Anak, menelpon Ayahnya yang tinggal pisah rumah dengan ibunya. Pagi itu, Ibunya sakit dan tidak bisa mengantar Anaknya sekolah seperti biasanya. Jarak sekolah 1 KM dari rumahnya, dan si Anak bertubuh lemah. Pagi itu jam 06.00 si Anak menelpon Ayahnya : Anak : "Ayah, antarkan aku sekolah." Ayah : "Ibumu kemana?" Anak : "Ibu sakit Ayah, tidak bisa mengantarkanku ke sekolah, kali ini Ayahlah antarkan Aku ke sekolah." Ayah : "Ayah tidak bisa, Ayah nanti terlambat ke kantor, kamu naik angkot saja atau ojek." Anak : "Ayah, uang Ibu hanya tinggal 10 ribu, Ibu sakit, kami pun belum makan pagi, tak ada apa-apa di rumah, kalau Aku pakai untuk ongkos, kasihan Ibu belum makan, juga Adik-adik nanti makan apa Ayah?" Ayah : "Ya sudah kamu jalan kaki saja ke sekolah, Ayah juga dulu ke sekolah jalan kaki. Kamu Anak laki-laki harus kuat." Anak : "Ya sudah, terimakasih Aya

BCMetc Mendukung SAF Goes To School SMAN 4 Kota Serang

Jumat (9/8), bertempat di SMA Negeri 4 Kota Serang yang dihadiri ratusan siswa kelas XII, Bina Cerdas Mandiri Education and Training Center (BCMetc) hadir dalam rangka mendukung kegiatan SAF (Suwaib Amiruddin Foundation) Goes To School. Kegiatan sosial yang mengusung tema "Semangat Baru untuk Meraih Cita" ini adalah kegiatan kunjungan SAF ke sekolah-sekolah di Kota Serang. BCMetc mendukung setiap kegiatan apapun yang bernilai positif dan demi memberikan inspirasi untuk kemajuan sebuah negeri. Karena kemajuan sebuah negeri dapat dilihat dari anak-anak mudanya saat ini, ujar Indra Martha Rusmana, owner BCMetc. BCMetc hadir memberikan motivasi dengan tema Inspirasi Moral Radikal (Ramah, Terdidik dan Berakal). Peserta SAF Goes To School diajak untuk mengetahui jati dirinya, mempersiapkan mental demi masa depannya, namun tetap tidak lupa dengan moral, adab dan akhlak. “Dari kegiatan ini diharapkan memberikan semangat baru dan gambaran apa yang harus dilakukan oleh para

JUMAT BERBAGI bersama PAUD ICMi

3 amalan yang tidak akan pernah terputus ketika seseorang telah meninggal adalah: 1. Doa Anak yang Sholeh/ Sholehah 2. Ilmu yang Bermanfaat dan Dimanfaatkan 3. Sedekah AMAL JARIYAH Yayasan Bina Cerdas Mandiri (BCM Foundation) yang mengelola Satuan Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) Ikhlas Cerdas Mandiri (ICMi) setiap Jumat berbagi dengan anak-anak PAUD dalam menyediakan MAKANAN SEHAT demi menambah Kecerdasan dan Kebahagiaan anak-anak. Program JUMAT BERBAGI ini sudah berjalan kurang lebih 1 bulan. Alhamdulillah, anak-anak begitu antusias dan senang mendapatkan makanan setiap hari JUMAT, ujar Ade Yanti, kepala PAUD ICMi. Harapannya, kegiatan ini bisa rutin dilanjutkan. Karena selama ini pihak Yayasan yang masih menghandle semuanya, kami berharap ada donatur yang bisa meringankan beban dan menambah semangat anak untuk SEHAT, CERDAS, dan BAHAGIA. Sementara itu, Indra Martha Rusmana selaku Ketua Yayasan Bina Cerdas Mandiri menyatakan jika belum ada donatur, kami masih terus berup

Pelatihan Guru GRATIS

Menyambut Hari Kemerdekaan Republik Indonesia Tahun 2019, Sebagai bentuk pengabdian pada masyarakat, Bina Cerdas Mandiri Education and Training Centre di bawah naungan Yayasan Bina Cerdas Mandiri menyelenggarakan Pelatihan bagi Guru se-Indonesia. Gratis!!! Untuk bulan Agustus ini, HANYA 10 SEKOLAH/ instansi yang akan Mendapatkan kesempatan ini. Ayoooo segera TENTUKAN WAKTU dan TEMPATNYA. Bersama kita wujudkan GENERASI CERDAS DAN MANDIRI. yang SEHAT, CERDAS dan BAHAGIA. Segera hubungi: 081806233237 -imr-

PENEMUAN PALING HEBAT

Apa penemuan yang paling hebat dan luar biasa di era ini ? Pesawat?  Mobil? TV? Komputer? Listrik?                                Ternyata tidak ... Anda tahu penemuan yg paling hebat abad ini adalah : HANDPHONE       Mengapa ? Ini alasannya : HP Melenyapkan telepon umum HP melenyapkan telepon rumah HP melenyapkan warnet HP Melenyapkan Televisi. HP Melenyapkan Arloji. HP Melenyapkan Komputer. HP Melenyapkan Radio. HP Melenyapkan Tape Recorder. HP Melenyapkan Kamera. HP Melenyapkan Game. HP Melenyapkan Koran. HP Melenyapkan Kalender. HP Melenyapkan Kartu ATM. HP Melenyapkan Dompet Uang. ...... yang akan datang, HP akan melenyapkan apa lagi? 🚨📝 HP bisa melenyapkan mata kalian. HP bisa melenyapkan tulang leher kalian. HP bisa melenyapkan kesehatan kalian. HP bisa melenyapkan perkawinan kalian. HP bisa melenyapkan kasih sayang keluarga kalian. HP bisa melenyapkan generasi penerus HP bisa melenyapkan waktu berharga kalian HP bisa melenyap

Zonasi dan Pupusnya Impian

Awal pekan ini adalah dibukanya pendaftaran untuk penerimaan peserta didik baru (PPDB) di sekolah, terutama sekolah negeri. Sudah dua tahun PPDB menggunakan aturan zonasi. Aturan baru PPDB 2019 tersebut dituang dalam Peraturan Mendikbud No. 51 Tahun 2018 tentang PPDB. Dimana, sistem Zonasi yang sudah diterapkan sejak 2018 akan semakin diperketat. Tujuan dari sistem zonasi dalam PPDB adalah untuk mempercepat pemerataan layanan dan kualitas pendidikan di seluruh Indonesia dan mendekatkan anak dengan lingkungan sekolahnya. Penerimaan peserta didik baru nantinya lebih memprioritaskan jarak sekolah dengan tempat tinggal, sedangkan nilai tidak menjadi prioritas utama. Karena untuk nilai ada jalur lain yang persentasenya sudah ditentukan sebesar 5% yaitu jalur prestasi. Berdasarkan Permendikbud nomor 51/2018 diatur PPDB melalui zonasi. Seleksi calon peserta didik baru kelas 7 (tujuh) SMP, dilakukan dengan memprioritaskan jarak tempat tinggal terdekat ke sekolah dalam zonasi yang d

Menjadi GURU Hebat

11 HAL YANG HARUS DILAKUKAN UNTUK MENJADI PENDIDIK HEBAT 1. Ubah pola berpikir Anda: pembelajaran bukan tentang bagaimana guru mengajar tapi bagaimana peserta didik itu dapat belajar 2. Jangan hanya pelajari materi pembelajaran tetapi pelajari pula tingkah laku peserta didik Anda, 3. Sampaikan tidak hanya dengan lisan tapi gunakan seluruh anggota tubuh untuk berkomunikasi kepada peserta didik 4. Tunjukkan kepada peserta didik pentingnya belajar di manapun dan kapanpun juga. (Belajar tidak hanya di Sekolah saja) 5. Pastikan Anda sudah mengaktifkan potensi VAK (visual, auditori, kinestetik) ke semua peserta didik 6. “Hukum durasi 20-30 menit” (sesuai penelitian peserta didik hanya mampu bertahan konsentrasi 20-30 menit, maka variasikan kegiatan belajar mengajar anda setiap 20-30 menit) 7. Lakukan dialog bukan hanya monolog, ( bervariasi dialog dan monolog) 8. Ajukan pertanyaan yang tepat kepada peserta didik ( pertanyaan bervariasi mulai pertanyaan yang membutuhkan ja

TERUSLAH BERBUAT BAIK

Seorang pekerja pria diminta mengecat sebuah perahu. Ia pun mengecat perahu tsb dgn warna yg sesuai dg pesanan pemiliknya. Saat mengecat, ia menemukan sebuah lubang kecil di lambung perahu, dan menambalnya diam-diam. Begitu selesai mengecat, ia terima upahnya dan pergi. Tak lama berselang, pemilik perahu menemui lagi pria tersebut dan memberinya cek yg nilainya sungguh fantastis. Si tukang cat terkejut & berkata: "Anda sudah membayar upah saya, Tuan" "Tapi ini bukan upah untuk mengecat, Ini karena .Anda sudah menambal satu lubang di lambung perahuku", kata pemilik perahu. "Ah !, Itu kan cuma hal kecil ... Anda tidak perlu memberi saya uang sebanyak ini untuk pekerjaan sekecil itu". "Mungkin Anda tidak mengerti, biar saya jelaskan. Saat saya minta Anda mengecat kapal itu, saya lupa memberi tahu tentang lubang tersebut. Ketika cat perahu sudah kering, anak-anak saya langsung pergi mancing dengan naik perahu itu. Mereka tidak tahu

Anak Telah Menjadi Yatim Sebelum Waktunya

Fenomena yg umum terjadi pada keluarga muda adalah berlomba bekerja mengais rezqi di ibukota. Walau di desa udara lebih segar, tanah lebih murah, makanan alami mudah diperolah dll namun bagi mereka tidak ada pilihan selain menjajakan ijasahnya untuk mengadu nasib di ibukota, karena sistem persekolahan telah membuat mereka tak mampu tinggal di desa. Keluarga muda yg memilih bekerja di ibukota, dan "tanpa warisan", sudah pasti hanya mampu membeli atau mencicil sebidang tanah dan rumah di pinggiran kota atau bahkan jauh melewati batas kota. Konsekuensinya adalah harus ke tengah kota setiap hari,  berkompetisi di jalanan dgn jutaan urban yg harus sampai di kantor di tengah kota sebelum pukul 8 pagi. Tentu saja agar tidak terlambat, mereka harus berangkat gelap gelap sebelum anak bangun. Pulang dari kantor dari tengah kota ke pinggiran kota, kondisinya tak jauh berbeda, kali ini mereka bisa lebih memilih untuk tidak berdesakan di angkutan masal atau berlama lama macet di

LALAT dan LEBAH

Mengapa Lebah cepat menemukan Bunga? Dan Mengapa Lalat cepat menemukan Kotoran? Mata Lebah dibuat hanya untuk menemukan Bunga, Mata Lalat dibuat khusus untuk menemukan Kotoran. MENGAPA ??? Di dalam pikiran Lebah hanyalah Madu & Madu saja, tidak ada yg lain. Sedangkan di dalam pikiran Lalat hanyalah Kotoran & Kotoran saja, tidak ada yg lain. Maka, susah bagi lebah untuk menemukan kotoran, tapi mudah & cepat bagi lebah untuk menemukan bunga di manapun. Sebaliknya, susah bagi lalat untuk menemukan bunga, tapi mudah & cepat bagi lalat untuk menemukan kotoran di manapun. Apa hasil akhirnya? Lebah kaya akan madu yg sangat bermanfaat, sedangkan lalat kaya akan kuman penyakit. Apa hikmah yang bisa kita ambil dari 2 makhluk ciptaan Tuhan ini ? Ternyata apa yang kita pikirkan akan menghasilkan apa yang kita liat , & apa yang kita lihat akan menghasilkan apa yang kita peroleh. *Hidup kita sangat tergantung pada Hati & Pikiran kita.* Kalo

TES KEPRIBADIAN - Ternyata Kepribadian Seseorang Dapat Dilihat Dari Caranya Mengepalkan Tangan

Tes kepribadian kali ini dapat mengungkapkan karakter aslimu melalui caramu mengepalkan tangan. SURYAMALANG.com Meski tampaknya simpel, namun tes kepribadian kali ini layak dicoba untuk mengungkapkan kepribadianmu. Selain itu, tes kepribadian ini juga dapat digunakan untuk mengungkapkan kepribadian orang lain. Tes kepribadian online kerap menggunakan metode yang berbeda-beda, mulai dari pilihan gambar hingga warna kesukaan. Namun siapa sangka, ternyata cara seseorang mengepalkan tangan juga dapat menjadi acuan untuk mengungkapkan kepribadian mereka. Cara melakukan tes ini cukup mudah, langsung saja kepalkan tanganmu, jangan berpikir terlalu lama, hal ini harus dilakukan secara spontan. Jika sudah, kamu bisa mencocokan kepalan tanganmu dengan gambar yang ada di bawah ini, mana yang mirip dengan kepalan tanganmu? Tes kepribadian melalui cara mengepalkan tangan (Surya Malang/ Grid.id) Kurang lebih ada tiga bentuk kepalan tangan yang bisa dilihat, masing-masing memilik